
Blora, Kharismaonline.co.id – Pada tanggal 13 juli 2020 Wartawan Kharismaonline.co.id mendatangi Kepala Desa Brabuhan Kecamatan Sambong Kabupaten Blora ,keetulan Kepala Desa Brabuhan sedangan sedang melakukan pembagian Sembako dari Jaringan Pengaman Sosial(JPS) dari Propinsi.
Setelah Kharisma wawancara sama Kadesnya (Indarsih).

“Indarsih menuturkan kalau pembagian JPS BANPROP ini sudah yang kedua kalinya ,masing masing warga medapat bantuan senilai 200 ribu rupiah, Namun bantuan ini tidak diwujutkan uang melainkan diwujutkan Semboka dengan nilai nominal yang sama dari uang yang di perbantukan.
Masing masing warga mendapatkan Beras 10 kg kiloggran,minyak 2 liter ,Telur 1kg , Mie , dan sarden .

Pembagian Sembako ini dihadiri oleh BABINSA Kasmari dan Ali Wahyudi serta Babinkantibmas Agus Pujianto dan dihadiri dari pihak Kantor Pos Romanul Bustomi. Pembagian Sembako ini berlangsung dengan aman dan tertib.
“Dan Saya berharap semoga bantuan ini bisa sedikit mengurangi beban hidup warga saya yang lagi dilanda dilanda dampak Covid 19 ini,” ujar Indarsih”.(Mujito)